Lagu Weak (I Get So Weak) SWV | Makna Lirik dan Terjemahan | Cintanya begitu Dahsyat, Membuatku Bertekuk Lutut
Lagu yang menggugah perasaan dan aroma Cinta sepertinya selalu bisa menjadi rujukan untuk lagu itu menjadikan orang terbawa perasaan.
Judul Lagu: Weak
Seperti lagu ini "Weak" yang telah rilis beberapa tahun silam, menjadi trending kembali lantan dicover olah Larissa Lambert yang diunggah di Tik tok dan akhirnya bsnyak digunakan oleh para tiktoker lainnya sebagai kreasi video berbagi mereka.
Larisa Lambert merupakan seorang penyanyi pop kelahiran Australia yang tergabung dalam anggota grup wanita beranggotakan empat orang Paris Inc. Mereka sering membuat cover-cover dari artis-artis yang terkenal dan populer. Ia pun pernah mengikuti berkompetisi di musim keenam The X Factor Australia.
Untuk lagu versi origilalnya sendiri, Lagu Weak ini merupakan lagu yang dibawakan oleh trio vokal R&B Amerika, SWV - Sisters With Voices yang terdiri dari Cheryl (Coko) Gamble, Tamara (Taj) Johnson dan Leanne (Lelee) Lyons
Lagu ini menjadi bagian dari dari Album "It's About Time (1992)" dan rilis sebagai single pada 16 April 1993 dibawah label RCA.
LAgu tersebut pada masanya bisa dibilang cukup populer yang juga terlihat saat itu mendudukipuncak Billboard Hot 100 Amerika dan R&B Singles selalam kurang lebih dua minggu berturut-turut dan juga mendaparkan sertifikasi Platinum oleh RIAA.
Makna dan Arti Lagu Weak
Lagu Weak memiliki makna sebagai ungkapan dari seorang remaja yang tengah jatuh cinta untuk pertama kalinya.Ia merasa sungguh dibuat tak berdaya akan perasaan cintanya itu. Ia merasa begitu lemah dan tak bisa menahan sedikit pun gejolak perasaan cinta disaat dekat dengan orang yang disukainya tersebut.
Ia bak tak bisa berkutik sama sekali dan harus bertekuk lutut di hadapannya. Bahkan mungkin sebuah keyakinan dan perasaan yang telah dijaga menjadi luluh jika dihadapkan dengan sang pujaan tersebut, walaupun ia berharap bisa menahannya.
Cintanya yang dirasa begitu manis, membuat ia tak bisa melawannya dan juga tak dapat menyangkalnya. akhirnya menyerah dan bertekuk lutut juga.
Lirik dan Terjemahan Lagu Weak
[Verse 1]I don't know what it is that you've done to me
But it's caused me to act in such a crazy way
Whatever it is that you do when you do what you're doing
It's a feeling that I want to stay
Aku tak tahu apa yang telah kau lakukan padakuTapi itu membuatku tergila-gilaApa pun itu, kau lakukan apa yang kau lakukanItu adalah perasaan bahwa aku ingin bertahan
[Pre-Chorus]
'Cause my heart starts beating triple time
With thoughts of loving you on my mind
I can't figure out just what to do
When the problem here is you
Karena jantungku mulai berdetak tiga kali lipatDengan di pikiranku yang mencintaimuTak tahu apa yang harus ku lakukanMaslaahnya saat ada dirimu
[Chorus]
I get so weak in the knees, I can hardly speak (I lose)
I lose all control and something takes over me (Control, takes over me)
In a daze and it's so amazing (Amaze)
It's not a phase (It's not), I want you to stay with me (Stay with me)
By my side, I swallow my pride (My pride)
Your love is so sweet
It knocks me right off of my feet
Can't explain why your lovin' makes me weak
Aku menjadi membatu, hampir tak bisa bicaraAku kehilangan semua kendali dan sesuatu mengambil alih dirikuDalam keadaan linglung dan itu sangat menakjubkanIni bukan sebuah fase, aku ingin kau tetap bersamakuDi sisiku, kutelan harga dirikuCintamu begitu manisItu membuatku bertekuk lututTak bisa menjelaskan mengapa cintamu membuatku lemah
[Verse 2]
Time after time, after time I try to fight it
ut your love is strong, it keeps on holding on
Resistance is down
When you're around, cries fading
In my condition, I don't want to be alone
Dari waktu ke waktu, setelah mencoba melawannyaTapi cintamu kuat, itu terus bertahanKekebalannya menurunSaat kau berada di sekitar, tangisan memudarDalam kondisiku, aku tak ingin sendiri
[Pre-Chorus]
'Cause my heart starts beating triple time
With thoughts of loving you on my mind
I can't figure out just what to do
When the problem here is you
Karena jantungku mulai berdetak tiga kali lipatDengan di pikiranku yang mencintaimuAku tak tahu apa yang harus ku lakukanSaat masalah di sinilah dirimu
[Chorus]
I get so weak in the knees, I can hardly speak (I lose)
I lose all control and something takes over me (Control, takes over me)
In a daze and it's so amazing (Amaze)
It's not a phase (It's not), I want you to stay with me (Stay with me)
By my side, I swallow my pride (My pride)
Your love is so sweet
It knocks me right off of my feet
Can't explain why your lovin' makes me weak
Aku menjadi membatu, hampir tak bisa bicaraAku kehilangan semua kendali dan sesuatu mengambil alih dirikuDalam keadaan linglung dan itu sangat menakjubkanIni bukan sebuah fase, aku ingin kau tetap bersamakuDi sisiku, kutelan harga dirikuCintamu begitu manisItu membuatku bertekuk lututTak bisa menjelaskan mengapa cintamu membuatku lemah
[Bridge]
I try hard to fight it
No way can I deny it
Your love's so sweet
Knocks me off my feet
Aku berusaha keras untuk melawannyaTak mungkin aku bisa menyangkalnyaCintamu begitu manisMembuatku bertekuk lutut
[Chorus]
I get so weak in the knees, I can hardly speak (I lose)
I lose all control and something takes over me (Control, takes over me)
In a daze and it's so amazing (Amaze)
It's not a phase (It's not), I want you to stay with me (Stay with me)
By my side, I swallow my pride (My pride)
Your love is so sweet
It knocks me right off of my feet
Can't explain why your lovin' makes me weak
Aku menjadi membatu, hampir tak bisa bicaraAku kehilangan semua kendali dan sesuatu mengambil alih dirikuDalam keadaan linglung dan itu sangat menakjubkanIni bukan sebuah fase, aku ingin kau tetap bersamakuDi sisiku, kutelan harga dirikuCintamu begitu manisItu membuatku bertekuk lututTak bisa menjelaskan mengapa cintamu membuatku lemah
[Verse 4]
(I get so weak)
Blood starts racing through my veins
(I get so weak)
Boy, it's something I can't explain
(I get so weak)
Something 'bout the way you do
The things you do-ooo-ooo, it
Ohh, off my feet, I...
Can't explain why your lovin' makes me weak
(Aku menjadi sangat lemah)Darah mulai mengalir melalui pembuluh darahku(Aku menjadi sangat lemah)Bang, itu sesuatu yang tak bisa ku jelaskan(Aku menjadi sangat lemah)Sesuatu tentang caramu melakukannya(Knocks me right off of my feet)Membuatku bertekuk lututTak bisa menjelaskan mengapa cintamu membuatku lemah
[Chorus]
I get so weak in the knees, I can hardly speak (I lose)
I lose all control and something takes over me (Control, takes over me)
In a daze and it's so amazing (Amaze)
It's not a phase (It's not), I want you to stay with me (Stay with me)
By my side, I swallow my pride (My pride)
Your love is so sweet
It knocks me right off of my feet
Can't explain why your lovin' makes me weak
Aku menjadi membatu, hampir tak bisa bicaraAku kehilangan semua kendali dan sesuatu mengambil alih dirikuDalam keadaan linglung dan itu sangat menakjubkanIni bukan sebuah fase, aku ingin kau tetap bersamakuDi sisiku, kutelan harga dirikuCintamu begitu manisItu membuatku bertekuk lututTak bisa menjelaskan mengapa cintamu membuatku lemah
Official Music Video Lagu Weak
Ringkasan Lagu Weak
Kamu bisa menikmati lagu ini secara online atau streaming melalui penyedia layanan musik online seperti Joox, Spotify, Deezer, iTunes & Apple Music, dan platform lainnya, serta nikmati MVnya melalui Youtube.Judul Lagu: Weak
Penyanyi : SWV
Penulis lagu: Brian Alexander Morgan
Produser: Brian Alexander Morgan
Album : It's About Time
Rilis : 16 April 1993
Label: RCA
Penulis lagu: Brian Alexander Morgan
Produser: Brian Alexander Morgan
Album : It's About Time
Rilis : 16 April 1993
Label: RCA
Posting Komentar untuk "Lagu Weak (I Get So Weak) SWV | Makna Lirik dan Terjemahan | Cintanya begitu Dahsyat, Membuatku Bertekuk Lutut"